Jumat, 26 April 2013

#DotATipsTricks

Berikut #DotATipsTricks yang pernah kami Post pada Twitter @Tweet_DotA

Dan ini adalah Tips untuk memaksimalkan Equip-equip murah namun berharga :
  1. Orchid: item ini berfungsi utk Silent + Damage, ASPD, INT, Regen Mana. Sangat berguna sekali untuk Carry yang membutuh kan banyak Mana. Orchid ini ditempat kan pada golongan Item INT, tapi sangat berguna juga lohh utk Carry spt Naix, Slark, Lanaya, dll. Harga Orchid juga seimbang dengan apa yg di dapat yaitu + Damage, + Regen Mana, + ASPD, + INT, menurut gue Orchid yang srkng jauh lebih berGuna. Karena lebih murah dari harga Orchid yang skrng drpd sebelum nya :)
  2. Urn of Shadow: item ini membantu sekali dalam Team Work khusus nya utk Hero Nuker/Support (Pudge juga) Urn ini sangat berfungsi sekali, Selain utk meng-Heal Tim, Urn dpt mengurangi musuh & terbukti bahwa Urn of Shadow adlh Dagon versi Murah yg sangat efisien utk beberapa Hero. Cara menggunakan Urn itu Klik pada Hero yang ingin kita Heal dan ingin kurangi utk Lawan, Urn akan terisi jika Kill/Assist lawan. Dgn Harga yg Relatif murah, Urn of Shadow jd Item Favorite karna mendapatkan + Regen Mana & + STR tetapi Status tersebut hanya dapat sedikit.
  3. Medallion: Item ini bertempatkan pd Item-item Early-Mid Game, yang berfungsi utk mengurangi -6 Armor lawan dan item ini cukup efisien. Cukup terbilang Murah dan efisien dalam membantu Regen Mana dan mendapat kan + 6 Armor Hero, item ini sering di gunakan Hero Nuker/Support

DotA Tips Tricks (Techies)

DotA Tips Tricks berikut ini adalah Techies Pasang Bom kemudian di Repick dengan detik yang pas-pasan. Trick barusan sehabis Repick tanpa Gold tapi pas nge-Line, jadi enak nya pake Pudge dengan MeatHook nya atau Rubick dengan Skill 1 nya biar dapat FIRST BLOOD!!! :)
dan ini Save Replay nya : http://www.2shared.com/fadmin/44373550/b8113223/Techies.w3g.html


DotA Tips Tricks (Hero) & Game Play DotA

  • Sama hal nya seperti skill 2 (Desolate) Spectre, Sun Strike Invoker akan keluar 400 Damage jika berada tanpa Creep/FogMap.
  • Begitu pula dengan Tiny combo's, Toss kemudian Avalanche jauh lebih efektif. dikarenakan dia dapat double Hit, yaitu Toss (Hit) + Normal Hit. Kecuali melawan 2 atau 3 lawan, lebih sakit jika Avalanche kemudian Toss seperti yang dilakukan YaphetS diWoDotA dengan Tiny nya itu.
  • Jika lo Invisible terus tele itu bisa, Furion Lothar kemudian Teleport itu juga bisa.
  • Ghost/Decrepify - Pugna dapat dihilang dengan Purge/Diffusal Blade.
  • Golem - Warlock dapat dihilang dengan Diffusal Blade dengan instant.
  • Roshan Area tidak dapat ditaruh Observered.
  • Diffusal dapat menghilangkan jika lo diUlti - Slardar/Gondar jika Diffusal tersebut diklick kediri lo.
  • ayangan tidak dapat memukul Roshan, jika memukul maka Hilang :O tapi dapat menjadi TB Roshan dengan tekan Hotkey M ke Roshan.
  • Panda dengan menggunakan Aura&Radiance tetap ada jika Panda Ultimate.
  • TideBringer - Kunkka tidak akan cooldown jika damage dibawah 40.
  • Kraken Shell - TideHunter dapat menghilangkan Doom.
  • sama kayak Rikimaru, Brood juga dapat Hit tidak terlihat sama sekali pada saat diUlti - Mirana (tapi cuma di Web doang).
  • JIka lu Pudge, kemudian Invis sambil Root.. maka lo tidak terkena damage Root lo.
  • Skill 1 Notrom dapat mengetahui jika musuhnya menggunakan Illusi.. ex: Naga Siren.
  • Jika menggunakan Manta Style dan Diffusal, Mana Burn (pasive) bayangan hanya berfungsi untuk Hero Melee saja.
  • Ellune's Arrow - Mirana dapat menembus Linken :|
  • Mana Drain & Guinsoo dapat membunuh bayangan dengan instant.
  • Panah Mirana tetap mengenakan damage jika musuh Invisible.
  • Tekan M creep Aura mu ke arah Hero mu jika tidak ingin meng-hit creep/Hero lain.

DotA Tips Tricks (Lothar)

Lothar adalah salah 1 item yang sangat efektif untuk beberapa Hero yang mempunyai skill aktif, seperti Sand King, Yurnero, Pudge.
  • Jadi, Sandking melakukan BorrowStrike lalu Epicenter kemudian Lothar (tetap berlanjut), dan lo dapat meng-Last Hit musuh sekarat lo dengan Critical pada Lothar tersebut.Dengan Epic langsung Lothar lo gak akan terganggu kecuali musuhnya Gem.
  • Begitu pula dengan Blade Fury (Yurnero) yang menggunakan Lothar dikemudiannya, jadi setelah Blade Fury habis, lo dapat Last Hit dengan Critical Lothar.
  • Jika Pudge menggunakan Rot sambil Lothar, maka dia tidak akan mengeluari HP. Dan hebatnya Lothar adalah sebagai Last Hit diakhir untuk Kill.
Selain dapat menghindar dari lawan, hebatnya Lothar juga mendapatkan Damage dan Attack Speed yang bagus. Ditambah Movement Speed kalau sedang Invisible, dan sangat tepat untuk menunggu Delay Skill.

DotA Tips Tricks (Back Arrow - Mirana)

Suatu Trick yang View nya terlihat keren itu adalah Back Arrow - Mirana :) masuk pada WoDotA yang kesekian Mirana menggunakan Back Arrow nya dan terlihat View keren nya yang pada Saat itu Leap nya berfungsi untuk meng-antisipasi Stun dari Venge.

Mau tau caranya Back Arrow Mirana?
ini adalah Tutorial dari Youtube >> http://www.youtube.com/watch?v=XdccSxQaZIM

dan ini adalah penjelasan teori dari kami :

  • Untuk Back Arrow Mirana: lu teken E&R secara cepat dengan arah misalkan kanan sambil klik kanan kemudian n pencet R nya tepat berbalik arah.
  • Kan gue bilang, teori itu susah dipahamnya tanpa adanya praktek. Search diyoutube "Mirana Back Arrow" pertama sih ga paham gua klo teori.
  • Setelah praktek diSingle Player kemudian di-Refresh pas lu bisa, lu bakalan tau jawabannya sendiri.. Selamat mencoba Back Arrow nya ;)
  • Intinya tangan harus cepet gitu, Leap + Arrow ke arah berlawanan harus hampir bersamaan.
  • Untuk Back Arrow ini tidaklah mudah, agar lebih paham lagi. Temen-temen bisa liat langsung diyoutube karna ada caranya jg, silahkan mencoba.
  • Untuk mencoba Back Arrow kalau mau lancar, gue sih diSingle Player kemudia siapin -refresh diwarkey.
  • Back Arrow ini dapat dilakukan pada saat vertical dan horizontal pada layar monitor temen-temen.
  • Guna -refresh di Single Player ini utk memulihkan delay skill menjadi spt mode WTF jadi, pakai WTF aja mode nya utk mencoba Back Arrow nya.
Berikut Tutorial Back Arrow - Mirana dari kami, dan selamat mencoba :)

0 komentar:

Posting Komentar